-
Serunya Terbang Bareng Pikachu
Kepopuleran Pikachu ini membuat Garuda Indonesia berinisiatif untuk menghadirkan pengalaman terbang bersama Pikachu dan kawan-kawannya. Hari ini, saya diundang Garuda Indonesia untuk menyaksikan peresmian pengoperasian livery tematik Pikachu Jet GA-1 di pesawat Boeing…
-
Cara Lain Menikmati Ho Chi Minh
Ho Chi Minh punya banyak tempat menarik yang bisa dikunjungi. Kota terbesar kedua di Vietnam ini menawarkan banyak hal, mulai dari suasana kota, kultur Indochina yang masih terasa, hingga bangunan peninggalan Prancis dan…
-
Rahasia Kulit Glowing dan Bebas Kering
Akhir-akhir ini, muka saya itu sangat kering, terutama di bagian pipi. Awalnya saya kira karena saya tak cocok dengan sabun cuci muka yang sedang saya gunakan. Tapi ternyata, walaupun saya sudah menggantinya dengan…
-
Dari Flores Sampai Bali, BRI Membangun UMKM Tenun Hingga ke Pelosok Negeri
Cerita dari perajin tenun dari Bali dan Flores ini membuktikan, bahwa pelatihan dan bantuan modal yang diberikan BRI bukan hanya bisa membantu UMKM, tapi bisa mengangkat ekonomi masyarakat, memberdayakan perempuan, dan melestarikan tenun…
-
Aquabike Jetski World Championship 2023, Mengarahkan Kembali Mata Dunia ke Danau Toba
Sewaktu kecil, setiap bermain permainan Monopoly, saya selalu bertanya-tanya hal ini: kenapa harga Danau Toba (yang berada satu grup dengan Brastagi dan posisinya di akhir), lebih mahal ketimbang harga tanah tanah Jakarta dan…
-
Antara Bangkok, Jayapura, dan Cerita Kemudahan Transaksi dengan QRIS AntarNegara
Nurul menelpon saya, suaranya yang renyah terdengar sumringah. Ternyata, traveler berjilbab dan berkacamata ini baru saja membeli banyak barang di Pasar Chatuchak, Bangkok, tanpa harus repot-repot mengambil uang di Anjungan Tunai Mandiri. Ia…
-
Bhrisco Jordy, Pahlawan Aksara Bagi Anak-Anak Papua
Bagi anak-anak Papua, khususnya di Pulau Mansinam, pahlawan mereka bukanlah Gatot Kaca ataupun Superman. Pahlawan mereka adalah Bhrisco Jordy, seorang pemuda asal Monokwari yang mengajari mereka membaca.
-
Siti Salamah, Berdayakan Pemulung Indonesia
Persoalan sampah masih menjadi masalah yang terus dihadapi kota-kota besar di Indonesia. Setiap tahunnya, makin banyak sampah yang dihasilkan. Indikasinya terlihat dari data timbunan sampah yang tercatat di Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan…
-
Cegah Demam Berdarah dengan 3M Plus Vaksin DBD
Di tahun 2021 silam, saya dikejutkan dengan berita bahwa anak sulung salah seorang rekan sejawat meninggal karena Demam Berdarah Dengue (DBD). Padahal anak yang baru saja masuk PAUD ini sangat pintar dan menjadi…
-
ASUS Vivobook Go 14, Laptop 6 Jutaan yang Tangguh dan Ringan
Dulu saya suka takjub dengan orang yang bawa-bawa laptop lalu kerja di bandara atau dalam pesawat. Nah, sekarang, saya mengalaminya. Saya kerap bekerja di ruang tunggu bandara, juga di pesawat. Begitu lampu tanda…