hanoi

  • Makanan Halal di Hanoi

    Susah menemukan makanan halal di sini. Menurut orang Indonesia yang tinggal di sana, hampir semua makanan khas Vietnam mengandung barang haram. Kalaupun enggak mengandung daging  si babi, kuah ataupun bahan pembuatnya kemungkinan mengandung…

  • Ho Chi Minh Mausoleum

    Di luar daerah Old Quarter, ada sebuah area yang patut dikunjungi. Daerah ini lebih baru sehingga lebih teratur. Jalanannya pun lebih lebar ketimbang old quarter. Salah satu objek wisata di sini adalah Ho…

  • Banyak Taman di Hanoi

    Satu hal yang gue sukai dari kota ini adalah banyaknya taman buat publik. Selain danau Hoan Kiem, gue sempat menemukan 4 buah taman lain, yang luasnya cukup lumayan. Masyarakat di sini memanfaatkan betul…

  • One Pillar Pagoda

    Di antara HCM Mausoleum dengan HCM Museum terdapat satu objek lagi, yakni one pillar pagoda. Sesuai namanya, pagoda kecil ini berdiri dengan ditopang satu pilar besar. Entah apa yang istimewa dari pagoda ini,…

  • Trik Menyebrang di Hanoi

    Dulu Hanoi terkenal sebagai kota seribu sepeda. Ke mana-mana orang naik sepeda. Sekarang, Hanoi lebih tepat disebut sebagai kota seribu motor. Gilaa…motornya di mana-mana dan seenaknya banget. Ga ada aturan sama sekali di…

  • Berhenti di Tengah Jalan? No Problemo

    Saking amburadulnya lalu lintas di kota ini, berenti di manapun nggak jadi masalah. Di perempatan gede dekat danau Hoan Kiem, gue ngeliat ada orang yang nggak sengaja menjatuhkan helmnya. Lalu.. dia berhenti begitu…

  • Klakson Oh Klakson

    Satu lagi ciri khas kota ini: pengendara motornya suka banget pake masker warna-warni yang lucu banget. Seharusnya gue beli terus gue jual ya di Jakarta, pasti laku berat tuh.. Selain itu, para motobikers…

  • all about hanoi

    Gue n temen2 gue terbiasa membuat persiapan sebelum berangkat. Salah satunya adalah dengan meringkas semua yang prang omongin ttg tempat yang dituju. Nah, ini yang berhasil dikumpulin kc, temen seperjalanan gue. Check this…

  • Rumah Enam Lantai

    Ketika sampai di sini, ada satu hal yang langsung mengusik benak gue (hehe..secara gue lulusan arsitek). Kenapa ya, rumah di sini kayak ruko: kecil dan tinggi? Lebarnya nggak lebih dari 3 meter dengan…

  • Dubber Yang Aneh

    Di buku Naked Traveller, ada cerita soal dubber yang aneh di Vietnam. So, begitu ada kesempatan nonton TV, gue langsung memutar film berbahasa asing yang di dubbing ke bahasa Viet. Sumpah..Trinity bener. Aneh…

error: Content is protected !!