-
Catatan dari Iran: Secuil Kehidupan di Tehran
Pesawat airasia yang saya dan kawan saya naiki akan segera mendarat. Pilot sudah mengumumkan keadaan cuaca di Imam Khomeini Airport, para awak pesawat mulai berkeliling meminta tray dinaikkan, jendela dibuka, dan seatbelt dipakai.…
-
Catatan dari Iran: WiFi Gratis dari Tuhan
Perjalanan backpacking saya di Iran dimulai dari ibukota Iran, Tehran. Kota ini adalah kota maju yang punya prasarana lengkap. Hanya satu hal penting yang tak dimiliki Tehran: WiFi. Bahkan di cafe mahal sekalipun.…